Tips and Trick
Buat Puisi Yuuk !
Halooo Cendolers yang keren, kali ini C-MAGZ mau ngasih tips & trick gimana cara buat puisi yang menyentuh dan enak buat dibaca(utamanya buat puisi romantic ).
Gak usah berlama-lama lagi.Ini dia tipsnya!
Menulis Puisi Romantis sebaiknya ditulis dengan :
• Memakai diksi atau pemilihan kata yang manis
Pilihan kata yang vulgar dan berkonotasi seksual sering membuat keromantisan suatu puisi menjadi kehilangan makna. Romantisme tak identik dengan seksualisme.
• Bila perlu sisipkan majas yang menambah kekuatan puisi tersebut
Untuk menegaskan maksud dari puisi salah satunya bisa dengan menambahkan majas –majas, contoh : kala duka terbungkus asa, angin menghembuskan lara dll.
• Ikuti aliran hati / moodmu
Salah satu hal yang paling penting dalam pembuatan puisi adalah si-pembuat puisi itu sendiri. Jangan sekali kali melawan arus, misalnya ketika kamu lagi patah hati, kamu mencoba membuat puisi cinta. Dijamin puisi cinta romantic yang kamu idam idamkan akan berevolusi jadi puisi galau.
• Jujur, tidak berlebihan
Kadang, bila kita ingin menciptakan suatu puisi yang bagus( umumnya puisi yang akan diikutkan kompetisi), kita akan berusaha membuat puisi sebagus mungkin, bisa jadi keinginan menjadi yang terbaik itu malah menjerumuskan kita karena membuat puisi yang terkesan iver acting/
dibuat-buat. Maka dari itu, gunakan hati dan kejujuranmu maka puisi yang kamu buat akan menjadi “sesuatu”.
sumber : http://www.facebook.com/groups/212158505467096/doc/374093782606900/
Buat Puisi Yuuk !
Halooo Cendolers yang keren, kali ini C-MAGZ mau ngasih tips & trick gimana cara buat puisi yang menyentuh dan enak buat dibaca(utamanya buat puisi romantic ).
Gak usah berlama-lama lagi.Ini dia tipsnya!
Menulis Puisi Romantis sebaiknya ditulis dengan :
• Memakai diksi atau pemilihan kata yang manis
Pilihan kata yang vulgar dan berkonotasi seksual sering membuat keromantisan suatu puisi menjadi kehilangan makna. Romantisme tak identik dengan seksualisme.
• Bila perlu sisipkan majas yang menambah kekuatan puisi tersebut
Untuk menegaskan maksud dari puisi salah satunya bisa dengan menambahkan majas –majas, contoh : kala duka terbungkus asa, angin menghembuskan lara dll.
• Ikuti aliran hati / moodmu
Salah satu hal yang paling penting dalam pembuatan puisi adalah si-pembuat puisi itu sendiri. Jangan sekali kali melawan arus, misalnya ketika kamu lagi patah hati, kamu mencoba membuat puisi cinta. Dijamin puisi cinta romantic yang kamu idam idamkan akan berevolusi jadi puisi galau.
• Jujur, tidak berlebihan
Kadang, bila kita ingin menciptakan suatu puisi yang bagus( umumnya puisi yang akan diikutkan kompetisi), kita akan berusaha membuat puisi sebagus mungkin, bisa jadi keinginan menjadi yang terbaik itu malah menjerumuskan kita karena membuat puisi yang terkesan iver acting/
dibuat-buat. Maka dari itu, gunakan hati dan kejujuranmu maka puisi yang kamu buat akan menjadi “sesuatu”.
sumber : http://www.facebook.com/groups/212158505467096/doc/374093782606900/
Tidak ada komentar:
Posting Komentar